Cara Mengatasi Duplicate Meta Description Pada Blogspot

Cara Maintenance Duplicate Meta Description Pada Blogspot - Terjadinya duplicate meta description ini terjadi jika anda menggunakan meta tag deskripsi dalam template anda dengan tidak menggunakan tag kondisional atau tag pembungkus atau duplicate lainnya, dengan adanya masalah duplicate tersebut maka bot search engine akan menganggap semua konten menjadi duplikat deskripsi yang di tujukan di webmaster tools dan untuk mengetahuinya bisa anda lihat dengan membuka Google webmaster tools di menu dashboar pilih optimization klik HTML Improvements.

Cara Memperbaiki Duplicate Meta Description.

1. Buka akun blogger anda
2. Pilih menu template > Edit Html
3. Cari kode meta tagdeskripsi dan meta tag keyword . Biasanya terdapat di bawah kode <head>
4. Selanjutnya anda tambahkan tag kondisional
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
Kode Meta tag description dan keyword
</b:if>
hingga akhirnya akan tampak seperti di bawah ini.
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<meta content=' Deskripsi ' name='description'/>
<meta content=' Keyword ' name='keywords'/>
</b:if>
Tag berwarna merah adalah kode yang mengatur meta tag description dan meta tag keyword untuk hanya ada di halaman hompage.

5. sekarang simpan template anda.

Jika anda menggunakan meta tag deskripsi di bagian setting silahkan hapus karena itu menyebabkan duplikat, untuk menghapusnya silahkan anda buka Setelan > Preferensi penelusuran > Tag meta pilih "Ya" hapus deskripsi yang tersimpan.
Lihat contoh gambar di bawah.
Cara Mengatasi Duplicate Meta Description Blogger

Duplicate Meta Description Pada Halaman Archive

Duplicate meta description juga terjadi pada saat anda menambahkan halaman arsip di blog anda sehingga muncul duplikat tersebut, untuk mengatasinya kita bisa menambahkan meta tag robot noindex pada halaman arsip, pemasangan ini bertujuan supaya halaman arsip blog tidak di index oleh spider sehingga mencegah terjadinya duplikat konten.
Silahkan letakan kode di bawah ini tepat di bawah kode </title> 
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<meta content='noindex' name='robots'/>
</b:if>
Atau anda juga bisa mencekal duplikat archive melalui setting tag tajuk robot : buka akun blogger > Setelan > Preperensi Penelusuran > Tag tajuk robot > Lalu centang pada bagian halaman archive, lihat gambar di bawah ini

Cara Mengatasi Duplicate Meta Description Blogger

Duplicate pada halaman mobile dan PC (M=0 dan M=1) 

Biasanya masalah duplicate inilah yang sering di tampilkan paling banyak di webmaster, duplicate M=1 adalah duplicate pada tampilan mobile yang terditect di halaman pc, dan M=0 adalah tampilan PC,

Cara Mengatasi Duplicate Meta Description Blogger

/2015/01/evo-magz-responsive-blogger-template.html   --> URL asli
/2015/01/evo-magz-responsive-blogger-template.html?m=0   --> Duplicate tampilan PC
/2015/01/evo-magz-responsive-blogger-template.html?m=1   --> Duplicate mobile phone

Untuk mengatasi duplicate tersebut adalah dengan menambahkan kode seperti dibawah ini dan letakan di bawah kode <head>
<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical'/>
Fungsi kode rel='canonical' adalah untuk meminimalisir setiap url pada blog anda, namun kadang seperti masalah yang saya alami kemarin bahwa kode rel='canonical' tersebut tidak berfungsi pada template blog, dan tidak bisa mencegah masalah duplicate tersebut atau duplicate m=1 dan m0 , jadi kadang kode tersebut memang tidak berfungsi, cara lain untuk mengatasi duplicate m=1 dan m=0 adalah dengan cara memasang robots.txt untuk mencekal pada tampilan mobile phone, seperti kode robots.txt dibawah ini

User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: Googlebot
Disallow: /search
Disallow: /?m=1
Disallow: /?m=0
Disallow: /*?m=1
Disallow: /*?m=0

User-agent: *
Disallow: /search
Sitemap: http://seopamungkas.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=UPDATED

Disallow: /?m=1
Disallow: /?m=0
Disallow: /*?m=1
Disallow: /*?m=0


Fungsi dari pemasangan kode tersebut adalah untuk mencekal bot merayapi tampilan pada mobile phone, dan ini memang cara ampuh untuk mengatasi duplicate tersebut, namun pada dasarnya hal ini akan mengakibatkan blog anda tidak mobile friendly dan bisa jadi blog anda tidak akan terindex pada tampilan handphone dan yang perlu anda ketahui bahwa duplicate tersebut juga sangat buruk untuk kemajuan blog anda :)

Note : Setelah melakukan perbaikan duplicate meta tag di atas, Biasanya proses perbaikan Duplicate meta tag tersebut akan hilang dalam jangka waktu 5 sampa 7 hari bahkan sampai satu bulan, jadi bersabarlah :)

Artikel Terkait Cara Mengatasi Duplicate Meta Description Pada Blogspot :